Penduduk di Indonesia menggunakan kompor gas sebagai sumber energi untuk melakukan aktivitas memasak. Kompor dan gas merupakan dua barang yang harus ada sebagai syarat dasar untuk memasak. Gas dalam hubungannya dengan kompor merupakan digolongkan sebagai barang

Penduduk di Indonesia menggunakan kompor gas sebagai sumber energi untuk melakukan aktivitas memasak. Kompor dan gas merupakan dua barang yang harus ada sebagai syarat dasar untuk memasak. Gas dalam hubungannya dengan kompor merupakan digolongkan sebagai barang
A. Komplementer
B. Ekonomis
C. Substitusi
D. Terbatas

Jawaban: A

Jawaban yang tepat adalah C.Komplementer

Pembahasan:
Menurut hubungan dengan barang lain, barang dibagi menjadi dua yaitu:
1. Barang subtitusi/barang pengganti adalah barang yang fungsinya bisa saling menggantikan barang lain sehingga sekalipun tidak ada barang A, masih ada barang B yang bisa menggantikannya. Contoh: rok dan jeans, kopi dan teh.

2. Barang Komplementer adalah barang yang gunanya untuk melengkapi satu sama lain, yakni diantara barang A dengan barang B terjadi saling ketergantungan satu sama lain. Contoh: gula dan teh, gas dan alam.

Oleh karena itu, gas dan kompor merupakan contoh barang C.Komplementer.

Baca Juga  Majelis di lingkungan Muhammadiyah yang bertugas mengurusi masalah Perguruan Tinggi adalah?