Inilah Kunci Jawaban Soal Pelajaran Tentang Tombol f5 pada powerpoint berguna untuk
Fungsi tombol F5 pada Powerpoint 2007 adalah UNTUK MEMERINTAHKAN POWERPOINT UNTUK MEMULAI PEMUTARAN SLIDE PRESENTASI.
Pembahasan
MS Powerpoint adalah salah satu perangkat lunak yang dikembangkan oleh perusahaan Microsoft, perusahaan yang sama yang membangun perangkat lunak Microsoft Office. Adapun aplikasi MS Powerpoint dikembangkan secara khusus untuk membantu pengguna dalam merancang tayangan presentasi. Aplikasi ini dilengkapi dengan berbagai fitur yang memampukan pengguna mengombinasikan berbagai elemen mulai dari teks, gambar, video, bahkan animasi 3 dimensi untuk menyajikan satu presentasi yang mumpuni.
Salah satu fitur yang dapat ditemukan pada aplikasi ini adalah tombol F5 yang dapat digunakan untuk memerintahkan aplikasi memulai pemutaran slide presentasi.
Pelajari lebih lanjut
Pada materi ini, kamu dapat belajar tentang powerpoint:
Detil jawaban
Kelas: SMA
Mata pelajaran: TI
Bab: –
Kode kategori: –
Kata kunci: tombol, F5, powerpoint
Demikianlah Jawaban Soal Pelajaran Tentang Tombol f5 pada powerpoint berguna untuk Semoga Membantu.