Adalah Jawaban Soal Pelajaran Tentang Nama tarian asal daerah properti tari
Properti pada tarian adalah suatu media atau perlengkapan yang menjadi ciri khas dari pementasan suatu tarian.
Pembahasan
Sepuluh nama tarian, asal daerah, properti utama yang digunakan adalah
Berasal dari Jawa Tengah
Properti : Jaran kepang, pecut (cambuk)
Berasal dari Jawa Barat
Properti :
- Sinjang, merupakan kain panjang yang digunakan sebagai celana panjang
- Apok, merupakan kostum yang dikenakan penari. Ciri dari apok ini adalah ornamen yang ada pada baju tersebut.
- Sampur atau selendang adalah kain panjang yang dikenakan penari di lehernya.
Berasal dari Banjar, Kalimantan Selatan
Properti :
- KEMBANG BOGAM, yaitu rangkaian dari berbagai jenis bunga, seperti bunga mawar, bunga kantil, bunga melati, dan bunga kenanga yang dikenakan di tangan penari.
- Mahkota Gajah Gemuling
Berasal dari Sumatera Utara
Properti: Peci, kain yang dikenakan di pinggang hingga paha, sapu tangan
Berasal dari Jawa Barat
Properti : Pakaian yang menyerupai bulu merak, dengan hiasan
- Mahkota atau siger
- Sesuping
- Apok
- Garuda Mungkur, hiasan yang digunakan pada kepala bagian belakang yang berbentuk menyerupai seperti kepala burung merak.
- Sampur
Berasal dari Jawa Timur
Properti : Topeng, sampur
Berasal dari Sumatera Barat
Properti : piring atau mangkok
Berasal dari Sumatera Barat
Properti : payung
Berasal dari Bali
Properti : Bokor yang berisi bunga
Berasal dari Jawa Tengah
Properti : Boneka, selendang
Pelajari lebih lanjut
—————————–
Detil Jawaban
Kelas: V
Pelajaran: SBdP
Bab: Ekosistem (Tema 5) – subtema 2: Hubungan Antarmakhluk Hidup dalam Ekosistem
Kode: 5.19.5
Kata kunci: properti tari, asal tarian daerah
Begitulah Jawaban Soal Pelajaran Tentang Nama tarian asal daerah properti tari Semoga Membantu.