Proses penyesuaian diri makhluk hidup terhadap lingkungannya disebut

Adalah Kunci Jawaban Soal Sekolah Tentang Proses penyesuaian diri makhluk hidup terhadap lingkungannya disebut

Proses penyesuaian diri terhadap lingkungan disebut dengan ADAPTASI.

terdapat tiga jenis adaptasi atau lenyeduaian diri makhluk hidup, yaitu

1. Adaptasi morfologi, bentuk penyesuaian diri berkaitan dengan bentuk luar tubuh makhluk hidup. Contohnya bentuk paruh burung sesuai jenis makanannya, bentuk mulut serangga, bentuk daun pada tumbuhan sesuai habitatnya.

2. Adaptasi fisiologi, bentuk penyesuaian diri berkaitan dengan fungsi alat dalam tubuh makhluk hidup. Contohnya, sapi memiliki empat jenis lambung berkaitan dengan jenis makanan, orang di pegunungan memiliki sel darah merah lebih banyak.

3. Adaptasi tingkah laku, berkaita dengan prilaku makhluk hidup untuk beradaptasi. Contohnya adalah cicak memutus ekor atau autotomi saat ada musuh, beruang melakukan hibernasi atau tidur di musim dingin, paus yang ke permukaan air untuk mengambil udara pernapasan.

Kelas : VII SMP

Kata kunci : Penyesuaian diri

Materi : Ciri ciri Makhluk Hidup

Begitulah Kunci Jawaban Soal Pelajaran Tentang Proses penyesuaian diri makhluk hidup terhadap lingkungannya disebut Semoga Membantu.

Baca Juga  Sebutkan prinsip prinsip persatuan dan kesatuan bangsa indonesia