Ceritakan cara merawat hewan yang kamu ketahui

Inilah Jawaban Soal Pelajaran Tentang Ceritakan cara merawat hewan yang kamu ketahui

Cara merawat hewan yang baik adalah:

  1. Memberikan makanan yang sesuai. Pemberian makanan disesuaikan dengan umur dan jenis ras hewannya.
  2. Memberikan kandang yang sesuai. Sesuaikan dengan ukuran hewan dan letakkan dibtempatbyang cukup matahari
  3. Memberikan perawatan kebersihan, seperti dimandikan, dipotong kukunya, dibersihkan kandangnya, tempat makan dan minumnya
  4. Memperhatikan kesehatannya dengan cara memberikan obat jika sakit atau memberikan vaksin
  5. Memberikan perhatian yang cukup, karena hewan peliharaan atau ternak lebih tinggi tingkat stressnya dari pada hewan liar

Pembahasan Soal:

Pada dasarnya makhluk hidup memiliki kebutuhan dasar yang sama, antara lain makan, minum dan tempat tinggal. Namun, masing masing hewan peliharaan memiliki kebutuhan yang spesifik diantaranya:

1. ikan: mengganti air secara berkala, memberikan pompa untuk sirkulasi air, pemberian biota air yang sesuai

2. kucing dan sejenisnya: dipotong kukunya, diberikan vaksin dan vitamin

3. burung dan unggas lainnya: pemberian vitamin

semoga bermanfaat

Pelajari lainnya:

  • Sebutkan 3 manfaat memelihara hewan
  • 5 kebutuhan mahluk hidup agar dapat melangsungkan kehidupan dengan baik

___________

Mapel: sains

Kelas: 6

Materi: Perkembangan Makhluk Hidup

Kode kategorisasi: 6.4.2

Kata kunci: cara, merawat, hewan

#OptiTeamCompetition

Begitulah Jawaban Soal Ujian Tentang Ceritakan cara merawat hewan yang kamu ketahui Semoga Membantu.

Baca Juga  Orang orang yang mendiami suatu tempat