Adalah Kunci Jawaban Soal Sekolah Tentang Bahasa jepang aku cinta kamu
Bahasa Jepang aku cinta kamu adalah すきです ( suki desu) atau 愛し てる ( aishiteru)
Pembahasan
Terdapat perbedaan antara すきです ( suki desu) dan 愛し てる ( aishiteru).
—
すきです ( suki desu)
Kata-kata ini boleh digunakan kepada siapapun termasuk benda mati sekaligus. Jika digunakan untuk benda mati, berarti mungkin dia menganggap bahwa benda ini adalah benda kesukaan dia.
=> すき ( suki) artinya suka. Suki sendiri digunakan kepada berbagai hal termasuk benda mati sekalipun. Kalau dalam benda mati, maksudnya berarti kita menyukai benda mati tersebut.
=> です ( desu) tidak ada artinya, tapi lebih sering digunakan untuk tiakhiran kalimat yang sekiranya dapat digunakan kepada berbagai kalimat mau positif atau negatif dan bersifat general atau umum
—
愛し てる ( aishiteru )
Kata-kata ini digunakan kepada seseorang yang sangat ia cintai atau statusnya yang sudah menikah.
Pelajari lebih lanjut
Detail Jawaban
Mapel : Bahasa Jepang
Kelas : XI SMA
Materi : Kata Sifat
Kode soal : 15
Kata Kunci : すきです ( suki desu) dan 愛し てる ( aishiteru)
Kode Kategorisasi : 11.15
#TingkatanPrestasimu
#OptiTimCompetition
Begitulah Kunci Jawaban Soal Pelajaran Tentang Bahasa jepang aku cinta kamu Semoga Membantu.