Berikut ini Kunci Jawaban Soal Ujian Tentang Termometer pertama kali dibuat pada tahun 1592 oleh
Galileo Galilei
Galileo Galilei (lahir di Pisa, Toscana, 15 Februari 1564 – meninggal di Arcetri, Toscana, 8 Januari 1642 pada umur 77 tahun) adalah seorang astronom, filsuf, dan fisikawan Italia yang memiliki peran besar dalam revolusi ilmiah. Ia juga seorang penemu alat yang sangat berguna saat ini yaitu alat pengukur suhu atau dikenal dengan “Termometer”.
Sebelum termometer ditemukan, ahli astronomi dan ahli ilmu alam melakukan berbagai usaha untuk dapat menciptakan alat yang dapat mengukur suhu.
Pada tahun 1593, Galileo Galilei berusaha membuat pengukuran termometer dengan menggunakan pemuaian udara. Alat yang diciptakan oleh Galileo ini kemudian disebut termoskop. Walaupun masih tergolong sangat sederhana, namun secara kasar alat ini sudah dapat mengukur temperatur. Penemuannya ini menjadi dasar pengembangan termometer selanjutnya.
Demikianlah Jawaban Soal Ujian Tentang Termometer pertama kali dibuat pada tahun 1592 oleh Semoga Membantu.