Apa persamaan karya aplikasi dan mozaik

Berikut ini Jawaban Soal Sekolah Tentang Apa persamaan karya aplikasi dan mozaik

Persamaan karya seni aplikasi dan mozaik yaitu sama-sama dibuat menggunakan teknik tempel. Karya seni aplikasi dan mozaik menggunakan teknik tempel dalam mebuat karya seni. Perbedaan seni mozaik dan aliasi ada pada bahannya.

Pembahasan

Ada beberapa teknik yang dapat digunaan untuk membuat karya seni, salah satunya teknik tempel. Karya seni yang dibuat menggunakan tekik tempel dibedakan menjadi empat yaitu:

  1. Montase yaiatu karya seni yang dibuat dengan cara menempelkan gambar-gambar yang telah dibuat sebelumnya, kemudian disusun ulang untuk membentuk gambar baru.
  2. Kolase, yaitu karya seni yang dibuat dengan cara menempelkan berbagai bahan seperti kayu, kain, kayu pada permukaan gambar.
  3. Mozaik, yaitu karya seni yang dibuat dengan cara menempelkan potongan-potongan bahan sejenis yang lebih kecil daripada bahan-bahan pada kolase.
  4. Aplikasi yaitu karya seni yang dibuat dengan cara menempelkan suatu bentuk dari bahan tertentu, biasanya diaplikasikan pada kerajinan bahan kain.

Pelajari lebih lanjut

  1. Materi tentang persamaan karya kolase,montase,aplikasi,dan mozaik brainly.co.id/tugas/9678633
  2. Materi tentang perbedaan karya kolase, montase, aplikasi dan mozaik brainly.co.id/tugas/9687654
  3. Materi tentang Karya seni aplikasi brainly.co.id/tugas/14573934

Detil jawaban

Kelas: 4

Mapel: Seni Budaya

Bab: Berkarya Benda Kerajinan dan Model Benda Kontruksi

Kode: 4.19.16

#AyoBelajar

Begitulah Kunci Jawaban Soal Pelajaran Tentang Apa persamaan karya aplikasi dan mozaik Semoga Membantu.

Baca Juga  Hukum newton 2 menyatakan bahwa