Adalah Kunci Jawaban Soal Ujian Tentang Sebutkan batas batas wilayah asia tenggara
Batas-batas wilayah Asia Tenggara adalah berbatasan dengan Republik Rakyat Cina di sebelah utara, dengan Samudra Pasifik di sebelah timur, dengan Samudra Hindia di sebelah selatan, dan di sebelah barat dengan Teluk Bengala.
Pembahasan
Letak geografis adalah letak suatu kawasan dilihat di permukaan bumi sebenarnya atau ditinjau dari kawasan sekitarnya. Berdasarkan letak geografis, Asia Tenggara berada di antara Benua Australia dan daratan utama Benua Asia serta Samudra Hindia dan Samudra Pasifik. Batas-batas kawasan Asia Tenggara lebih jelasnya dalah
- Sebelah Utara: Negara Cina.
- Sebelah Selatan: Negara Timor Leste, Benua Australia, dan Samudra Hindia.
- Sebelah Barat: Negara India, Bangladesh, dan Samudra Hindia.
- Sebelah Timur: Negara Papua Nugini dan Samudra Pasifik.
Pelajari lebih lanjut
———————————–
Detil jawaban
Kelas: IX
Mapel: IPS
Bab: Hubungan Unsur Geografis dan Penduduk Asia Tenggara (bab 10 KTSP)
Kode: 9.10.10
Kata kunci: batas wilayah Asia Tenggara, letak geografis Asia Tenggara
Begitulah Kunci Jawaban Soal Pelajaran Tentang Sebutkan batas batas wilayah asia tenggara Semoga Membantu.