Al quran berasal dari kata qara a yang artinya

Berikut ini Kunci Jawaban Soal Sekolah Tentang Al quran berasal dari kata qara a yang artinya

Kata Al-Qur’an berasal dari qara’a (قَرَأَ ) yang berati bacaan atau yang dibaca.

Pembahasan

Secara bahasa, kata Al-Qur’an berasal dari kata qara’a–yaqra’u–qur’ana (قَرَأَ–يَقْرَأُ–قُرْآنًا ) yang berati bacaan atau yang dibaca. Memiliki makna demikian dikarenakan Al-Qur’an merupakan satu-satunya bacaan yang selalu dibaca, dimusabaqohkan, dikaji oleh jutaan manusia.

Secara istilah, Al-Qur’an adalah Kalam Allah yang menggunakan bahasa Arab, yang diturunkan melalui malaikat Jibril kepada Nabi Muhammad saw. sebagai mukjizat untuk disampaikan kepada umatnya. Selain itu, ternyata Al-Qur’an memiliki banyak nama diantaranya:

  1. Al-Qur’an, kata Al-Qur’an ditemukan sebanyak 8 kali dalam ayat-ayat Al-Qur’an itu sendiri.
  2. Al-Furqaan, yang artinya memberi petunjuk dan dapat ditemui pada QS. Al-Furqan ayat 1.
  3. Al-Kitab, dapat ditemui pada QS. An-nahl ayat 89.
  4. Adz-Dzikir, dapat ditemui pada QS. Al-Hijr ayat 9.

Pelajari Lebih Lanjut

  1. Materi tentang Jumlah ayat dalam Al-Qur’an : brainly.co.id/tugas/22059353
  2. Materi tentang pengertian Al-Qur’an : brainly.co.id/tugas/30805168
  3. Materi tentang Hukum membaca Al-Qur’an : brainly.co.id/tugas/5993267

Detail Jawaban

Kelas : XI

Mapel : Pendidikan Agama Islam

BAB : 1 – Al-Qur’an Pedoman Hidupku

Kode Kategorisasi : 11.14.1

#AyoBelajar

Demikianlah Jawaban Soal Ujian Tentang Al quran berasal dari kata qara a yang artinya Semoga Membantu.

Baca Juga  Sebutkan cara menghargai jasa pahlawan di lingkungan sekolah