Adalah Jawaban Soal Sekolah Tentang Pada manusia difusi oksigen terjadi di
Jawaban
pada manusia difusi oksigen terjadi di paru-paru
Penjelasan
Mekanisme pertukaran udara yg terjadi di alveolus secara singkat yaitu:
Konsentrasi oksigen di dalam alveolus tinggi -> difusi oksigen ke pembuluh darah kapiler. Konsentrasi karbon dioksida di pembuluh darah kapiler tinggi -> difusi karbon dioksida ke alveolus.
Pertukaran udara di alveolus terjadi secara difusi.
Difusi secara umum berarti perpindahan zat dari konsentrasi tinggi atau hipertonik ke konsentrasi rendah atau hipotonik. Oksigen yang berasal dari udara masuk ke alveolus kemudian berdifusi ke pembuluh darah kemudian beredar ke seluruh tubuh. Dari seluruh tubuh akan dihasilkan zat sisa berupa karbon dioksida yang akan dibawa oleh pembuluh darah ke alveolus dan berdifusi ke alveolus dan dibuang ke luar tubuh.
Semoga membantu 🙂
Demikianlah Kunci Jawaban Soal Sekolah Tentang Pada manusia difusi oksigen terjadi di Semoga Membantu.