pemerintah daerah dan dprd menganut asas

pemerintah daerah dan dprd menganut asas

jawaban

a. sosial dan politik
b. otonomi dan ekonomi
c. otonomi dan tugas pembantuan
d. politik dan ekonomi
e. otonomi dan politik

Pemerintah daerah dan DPRD menganut asas? c. otonomi dan tugas pembantuan

 

Pembahasan

Didalam menjalakan sebuah daerah, diperlukanlah sebuah pemerintahan guna untuk dapat menyelenggarakan sebuah pemerintahan yang ada didalam daerah. Didalam melakukan penyelenggaraan tersebutlah juga terdapat sebuah macam asas yang dimana kemudian berfungsi untuk sebua perangkat daerah dapat menjalanan pemerintahannya, hal tersebut kemudian tertuang di dalam UU No. 32 Tahun 2004 tentang Keingnan dan Pancasila.

Asas Desentralisasi

Dalam asas ini kemudian membahas sebuah penyerahan terhadap wewenang maupun sebuah urusan terhadap pemerintahan yang diberikan kepada daerah otonom. Asas desentralisasi kemudian hadir di dalam sebuah pemerintahan guna untuk membentuuk sebuah pemerintahan kecil. alasannya adalah :

  1. Bertujuan mengajak warga ikut serta dalam proses kebijakan daerah
  2. Bertujuan untuk meningkatkan sebuah efektivitas dan efisiensi terhadap pelayanan publik dari pemerintah.
  3. Bertujuan untuk meninjau dan mengamati sebuah kondisi yang dimiliki oleh penduduk secara menyeluruh.
  4. Memberikan sebuah pengurangan terhadap beban kerja pemerintah terhadap program kerjanya.

Asas Tugas Pembantuan

Tugas pembantuan adalah yang diberikan oleh pemerintah provinsi kepada pemerintah kota maupun desa untuk dapat membantu pemerintah psuat dalam melaksanakan pelayanan umum secara merata.

Baca Juga  Demokrasi Pancasila yang dilaksanakan dalam pemerintahan Indonesia bersumber pada ….