Berikut ini Jawaban Soal Sekolah Tentang Jelaskan arti wakaf menurut bahasa dan istilah
1. Wakaf berasal dari bahasa arab Waqf, artinya menahan. Maksud dari menahan yaitu tidak dijual, tidak dihadiahkan, atau tidak diwariskan. sedangkan menurut istilah yaitu menahan sesuatu benda yang kekal zatnya, untuk diambil manfaatnya untuk kebaikan dan kemajuan Islam.
2. rukun wakaf ada empat, yaitu:
*Wakif (orang yang berwakaf)
*Mauquf ‘alaih (orang yang menerima wakaf)
*Mauquf (harta yang diwakafkan)
*Sighat (pernyataan wakif sebagai suatu kehendak untuk mewakafkan harta bendanya).
3. Nazhir wakaf adalah pihak yg menerima harta benda wakaf dari wakif untuk dikelola dan diperuntukan demi kemaslahatan umat seperti untuk seperti untuk masjid dan pemberdayaan kaum dhuafa.
4. 1. Harta itu benda yg dpt diambil manfaatnya, bkn sbliknya mlah mndtngkan madhorot bagi penerima atau pengelolanya.
2. Harta yg diwakafkan kpd penerima wakaf wujud waktu itu.
3. Harta yg diwakafkan itu dpt mmberi faedah dan manfaat yg berkepanjangan.
# smg membantu ya
Demikianlah Jawaban Soal Sekolah Tentang Jelaskan arti wakaf menurut bahasa dan istilah Semoga Membantu.