Tonjolan yang berfungsi untuk menekan rocker arm adalah

Berikut ini Jawaban Soal Sekolah Tentang Tonjolan yang berfungsi untuk menekan rocker arm adalah

Ft – Mekanisme Valve – Gearz Area . Rocker Arm adalah bagian yang tidak bisa dipisahkan dari Mekanisme Valve seperti yang telah kita bahas di artikel sebelum ini. Dengan tidak adanya rocker arm sudah bisa dipastikan bahwa mekanisme valve tidak akan bekerja dan pembakaranpun tak akan bisa terjadi.

Ada beberapa hal yang harus kita ketahui tentang rocker arm ini, beberapa orang bengkel menyebutnya ini adalah komponen yang bernama pelatuk klep. Dan klepnya tersebut tak lain adalah valve yang dikenal oleh dunia ilmu tekhnik. Untuk penjelasan yang lebih mendalamnya, silakan simak uraian berikut di bawah ini.

Rocker Arm dan Rocker Arm Shaft

– Struktur Fungsi Rocker Arm dan Rocker Arm shaft 

Rocker arm terpasang pada rocker arm shaft dan dihubungkan dengan push rod yang menggerakan valve intake dan exhaust. Pergerakanvertikal dari push rod mengikuti gerak putar cam shaft dan ditransfer melalui rocker arm ke valve stem dengan arah yang berlawanan. Kerenggangan antara rocker arm dan valve stem dirancang untuk mengatasi pemuaian dari mekanisme penggerak. Penyetelan valve clearance dilakukan dengan mengendorkan lock nut dan memasukkan feeler gauge antara rocker arm dan valve stem dengan ketebalan sesuai ukuran standard, kemudian putar screw bolt untuk menyesuaikan kerenggangan. Untuk penyetelan model empat valve, yang distel kerenggangan antara rocker arm dengan cross head. 

Dan di bawah ini adalah beberapa komponen yang tak kalah penting dengan yang lainnya terkait dengan mekanisme valve.

– Nozzle Holder Sleeve (Injector Sleeve) 

Injector sleeve terletak pada cylinder head. Dibawah ini merupakan gambar dari injector sleeve.

Baca Juga  Yang termasuk dalam usaha pertanian adalah

Nozzle Holder Sleeve (Injector Sleeve)

Cylinder Head Gasket

Demikianlah Kunci Jawaban Soal Ujian Tentang Tonjolan yang berfungsi untuk menekan rocker arm adalah Semoga Membantu.