Jelaskan perbedaan sistem parlementer dengan sistem semiparlementer

Inilah Jawaban Soal Ujian Tentang Jelaskan perbedaan sistem parlementer dengan sistem semiparlementer

Perbedaan sistem Parlementer dengan sistem semi Parlementer adalah :

Parlementer = Kepala Negaranya adalah seorang Raja atau Ratu, Perdana Menteri sebagai Kepala Pemerintahan, serta antara lembaga legislatif dan eksekutif menjadi satu.

Semi Parlementer = Kepala Negaranya adalah Presiden, Perdana Menteri sebagai Kepala Pemerintahan, serta antara lembaga legislatif dan eksekutif menjadi satu.

Pembahasan

SISTEM PRESIDENSIAL

Sistem presidensial adalah sebuah sistem negara republik, dimana dalam kekuasaan eksekutifnya tidak menjadi satu dengan kekuasaan legislatifnya, selain itu dalam sistem presidensial pemimpin eksekutifnya dipilih melalui cara pemilihan umum.

Ciri-ciri sistem presidensial adalah :

Kepala Negara = Presiden

Kepala Pemerintahan = Presiden

Kekuasaan Kepala Negara = Pemisahan atau Pembagian

Masa Jabatan Kepala Negara = Maksimal 2 Periode

Masa Jabatan Kepala Pemerintahan = Maksimal 2 Periode

Kekuasaan Negara = Pemisahan atau Pembagian

Pemilihan Kepala Negara = Secara Langsung oleh rakyat atau secara tidak langsung oleh parlemen

Pemilihan Kepala Pemerintahan = Secara Langsung oleh rakyat atau secara tidak langsung oleh parlemen

Hubungan Legislatif dengan Eksekutif = Terpisah

SISTEM SEMI PRESIDENSIAL

Sistem Semi Presidensial atau Sistem Dual Eksekutif adalah penggabungan dari sistem Presidensial dan Parlementer, dimana Presiden dipilih oleh rakyat serta dalam pelaksanaan kekuasaanya bersama-sama dengan Perdana Menteri.

Ciri-ciri sistem semi presidensial adalah :

Kepala Negara = Presiden

Kepala Pemerintahan = Perdana Menteri

Kekuasaan Kepala Negara = Pemisahan atau Pembagian

Masa Jabatan Kepala Negara = Maksimal 2 Periode

Masa Jabatan Kepala Pemerintahan = Seumur Hidup

Kekuasaan Negara = Pemisahan atau Pembagian

Pemilihan Kepala Negara = Secara Langsung oleh rakyat atau secara tidak langsung oleh parlemen

Pemilihan Kepala Pemerintahan = Ditunjuk Presiden

Hubungan Legislatif dengan Eksekutif = Terpisah

SISTEM SEMI PARLEMENTER

Baca Juga  Bagi bangsa indonesia politik luar negeri merupakan penjabaran dari

Sistem Semi Parlementer adalah klasifikasi sistem pemerintahan yang diusulkan oleh Maurice Duverger, dimana warga negara secara langsung memilih legislatif dan perdana menteri pada saat yang bersamaan.

Ciri-ciri sistem semi parlementer adalah :

Kepala Negara = Presiden

Kepala Pemerintahan = Perdana Menteri

Kekuasaan Kepala Negara = Pemisahan atau Pembagian

Masa Jabatan Kepala Negara = Maksimal 2 Periode

Masa Jabatan Kepala Pemerintahan = Seumur Hidup

Kekuasaan Negara = Pemisahan atau Pembagian

Pemilihan Kepala Negara = Secara Langsung oleh rakyat atau secara tidak langsung oleh parlemen

Pemilihan Kepala Pemerintahan = Secara Langsung oleh rakyat atau secara tidak langsung oleh parlemen

Hubungan Legislatif dengan Eksekutif = Menjadi Satu

SISTEM PARLEMENTER

Sistem Parlementer adalah sistem dimana parlemen memiliki peran yang penting. Parlemen berwenang dalam mengangkat perdana menterei maupun menjatuhkan pemerintahan berdasarkan mosi tidak percaya.

Ciri-ciri sistem parlementer adalah :

Kepala Negara = Raja atau Ratu

Kepala Pemerintahan = Perdana Menteri

Kekuasaan Kepala Negara = Hanya Pemisahan

Masa Jabatan Kepala Negara = Seumur Hidup

Masa Jabatan Kepala Pemerintahan = Seumur Hidup

Kekuasaan Negara = Hanya Pemisahan

Pemilihan Kepala Negara = Diwariskan turun temurun berdasarkan UU

Pemilihan Kepala Pemerintahan = Secara Langsung oleh rakyat atau secara tidak langsung oleh parlemen

Hubungan Legislatif dengan Eksekutif = Menjadi Satu

Kata Kunci : Sistem Pemerintahan Indonesia, Pengertian Pemerintahan Presidensial, Pengertian Pemerintahan Parlementer, Ciri-Ciri sistem pemerintahan Presidensial, Ciri-ciri Pemerintahan Parlementer.

Demikianlah Jawaban Soal Ujian Tentang Jelaskan perbedaan sistem parlementer dengan sistem semiparlementer Semoga Membantu.