Adalah Jawaban Soal Ujian Tentang Peran pbb dalam perjuangan kemerdekaan indonesia adalah
Jawaban:
1. PBB membantu menyelesaikan perselisihan antara Indonesia dan Belanda pada masa perjuangan kemerdekaan melalui pembentukan KTN (Komisi Tiga Negara).
2. PBB membantu menyelesaikan sengketa antara Indonesia dan Belanda mengenai masalah Irian Barat (sekarang Papua). Dalam perselisihan tersebut, PBB membentuk United Nations Temporary Executive Authority (UNTEA) atau pemerintahan sementara PBB untuk Irian Barat.
3. UNCI (United Nations Commisions for Indonesia)
Badan perdamaian ini dibentuk pada tanggal 28 Januari 1949 untuk menggantikan Komisi Tiga Negara yang dianggap gagal dalam mendamaikan Indonesia-Belanda.
Penjelasan:
maaf kalau salah
Begitulah Jawaban Soal Pelajaran Tentang Peran pbb dalam perjuangan kemerdekaan indonesia adalah Semoga Membantu.