Berikut ini Kunci Jawaban Soal Sekolah Tentang Provinsi paling utara di pulau sumatera
Provinsi yang letaknya adalah di ujung paling utara Pulau Sumatera adalah PROVINSI ACEH. Sebelumnya, antara periode 2001 sampai 2009, provinsi ini masih dikenal dengan sebutan NANGROE ACEH DARUSSALAM. Aceh adalah provinsi yang berjuluk sebagai Serambi Mekkah. Adapun semboyan wilayah ini adalah Pancacita.
» Pembahasan
Aceh terletak pada Pulau Sumatera tepatnya pada bagian paling ujung sebelah utara. Aceh juga adalah provinsi yang letaknya paling barat di negara Indonesia. Aceh tercatat sejarah sebagai pintu masuknya agama islam ke Indonesia. Kerajaan Islam pertama di nusantara bahkan didirikan di wilayah ini.
Provinsi Aceh tergolong sangat kaya akan sumbe daya alam utamanya gas alam dan juga minyak bumi. Bahkan banyak yang mengungkap bahwa cadangan gas alam yang terkandung dalam tanah Aceh adalah terbesar di seluruh dunia.
» Pelajari Lebih Lanjut:
• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •
» Detil Jawaban
Kode : –
Kelas : SD
Mapel : IPS
Bab : Provinsi di Indonesia
Kata Kunci : Aceh, Serambi, Mekkah, Sumatera
Begitulah Jawaban Soal Sekolah Tentang Provinsi paling utara di pulau sumatera Semoga Membantu.