Sikap badan yang benar pada renang gaya bebas adalah

Adalah Kunci Jawaban Soal Sekolah Tentang Sikap badan yang benar pada renang gaya bebas adalah

1. Sikap badan pada renang gaya bebas adalah..

a. overline

b. terlentang

c. deadline

d. telungkup

e. menyelam

Jawaban : D. Telungkup

2.bentuk gerakan kaki pada renang gaya bebas adalah..

a. memutar permukaan air

b. menekan permukaan air

c. naik turun memukul permukaan air

d. mendorong permukaan air

e. kaku dan diam


Jawaban : C. naik turun memukul permukaan air

3. pengambilan nafas dalam renang gaya bebas dilakukan pada saat…

a. pergantian gerakan lengan

b. melakukan dorongan

c. tebasan kaki

d. di dalam air

e. pembalikan

Jawaban : A. pergantian gerakan lengan

Pembahasan  

Renang gaya bebas ialah merupakan berenang dengan posisi dada menghadap ke permukaan air, kedua belah lengan secara bergantian digerakkan jauh ke depan dengan gerakan mengayuh, sementara kedua belah kaki secara bergantian dicambukkan naik turun ke atas dan ke bawah. Gaya bebas ialah merupakan gaya berenang yang paling cepat dibandingkan gaya-gaya yang lainnya.  

Pelajari lebih lanjut

—————————–

 

Detil jawaban

Kelas:  8

Mapel:  Penjaskes

Bab:  Bab 17 – Teknik Dasar Renang Gaya Dada

Kode:  8.22.17

Kata Kunci:  gaya bebas, renang, olahraga air

Demikianlah Kunci Jawaban Soal Sekolah Tentang Sikap badan yang benar pada renang gaya bebas adalah Semoga Membantu.

Baca Juga  Fenomena alam yang disebabkan oleh revolusi bumi adalah