sebutkan jenis-jenis irama musik yang dapat mengiringi senam irama
Berikut ini beberapa macam yang dapat mengiringi senam irama, yang mana di antaranya ialah:
- Tepuk tangan
- Ketukan
- Lagu atau musik
Daftar Isi Lihat
Pembahasan
Senam irama atau yang sering kita sebut juga dengan senam ritmik ialah suatu jenis olahraga yang dilakukan dengan melakukan gerakan-gerakan dari anggota tubuh dengan bantuan iringan musik atau irama lagu yang dilakukan secara bersamaan.
Berikut ini beberapa Unsur- unusur pada senam irama, yang mana di antaranya ialah:
- Unsur kekuatan
- Unsur ketrampilan
- Unsur keluwesan
- Unsur keseimbangan
- Unsur ketepatan
- Unsur keindahan
- Unsur kelenturan
Berikut ini beberapa Prinsip pada olahraga senam irama, yang mana di antaranya ialah:
- Irama
- Fleksibilitas gerakan tubuh
- Kontinuitas gerakan tubuh
Berikut ini beberapa Jenis- jenis dari senam irama, yang mana di antaranya ialah:
- Individu atau perorangan
- Kelompok
Berikut ini beberapa Macam langkah dalam Senam Irama, yang mana di antaranya ialah:
- Langkah Silang atau Kruispas.
- Langkah Depan atau Galoppas.
- Langkah Biasa atau Looppas.
- Langkah Rapat atau By Trekpas.
- Langkah keseimbangan atau Balanspas.
- Langkah Lingkar atau Huppelpas.
- Langkah Samping atau Zijpas.
- Langkah Putar Silang atau Draipas.
- Langkah Tiga atau Wallpas.
- Langkah Ganti atau Wisselpas.
- Langkah Pantul atau Kaatpas.